Puluhan warga Palestina menderita sesak pada Kamis (21/12) malam setelah pasukan Israel menyerbu Kamp Pengungsi Shu’fat, di utara Al-Quds (Yerusalem), sambil melepaskan tabung gas air mata ke arah penduduk dan rumah mereka.
Sumber-sumber lokal melaporkan bahwa pasukan Israel menyerbu beberapa lingkungan di kamp, melepaskan granat stun dan tabung gas air mata ke arah penduduk dan rumah, yang menyebabkan puluhan orang tersedak atau mengalami sesak.
sumber:
https://english.wafa.ps/Pages/Details/140238
***
Kunjungi situs resmi Adara Relief International
Ikuti media sosial resmi Adara Relief di Facebook, Twitter, YouTube, dan Instagram untuk informasi terkini.
Baca berita harian kemanusiaan, klik di dini
Baca juga artikel terbaru, klik di sini
#Palestine_is_my_compass
#Palestina_arah_perjuanganku
#Together_in_solidarity
#فلسطين_بوصلتي
#معا_ننصرها








