Direktur Eksekutif UNICEF Catherine Russell pada Selasa mengeluarkan pernyataan mengenai kunjungannya ke Jalur Gaza, dengan menyatakan bahwa di dalam Jalur Gaza tidak ada tempat yang aman bagi satu juta anak Gaza untuk berlindung.
“Hari ini saya mengunjungi Jalur Gaza untuk bertemu dengan anak-anak, keluarga mereka, dan staf UNICEF. Apa yang saya lihat dan dengar sungguh menyedihkan. Mereka telah berulang kali mengalami pengeboman, kehilangan, dan pengungsian. Di Jalur Gaza, tidak ada tempat yang aman bagi satu juta anak Gaza untuk berlindung,” kata Russell dalam pernyataannya.
Sumber:
***
Kunjungi situs resmi Adara Relief International
Ikuti media sosial resmi Adara Relief di Facebook, Twitter, YouTube, dan Instagram untuk informasi terkini.
Baca berita harian kemanusiaan, klik di dini
Baca juga artikel terbaru, klik di sini
#Palestine_is_my_compass
#Palestina_arah_perjuanganku
#Together_in_solidarity
#فلسطين_بوصلتي
#معا_ننصرها








