Salah satu kegiatan untuk mendukung KAPAL PEREMPUAN YANG AKAN TERUS BERLAYAR KE GAZA (Women Boat to Gaza), warga Swedia menggelar MARATHON ANAK-ANAK di kota Itboora, Swedia. Kegiatan ini didukung oleh Kepala daerah Itboora. Para pelajar dan warga setempat tampak antusias mengikuti even olahraga sekaligus dukungan kemanusiaan untuk Palestina ini.
Keuntungan produk-produk yang dijual di acara pun akan didonasikan untuk Gaza.
#DuniaBergerakUntukPalestina
————————————————————————–
Kapal Amal 2, yang baru dibeli siap menggantikan Kapal Amal 1 untuk berlayar bersama kapal Zaituna membawa para aktivis Women Boat to Gaza.
Sumbangan Indonesia adalah yang terbesar dibandingkan negara2 lain untuk mendanai pembelian kapal Amal 2.
Terima Kasih untuk para donatur.