Anggota Kongres AS Rashida Tlaib dan Ilhan Omar mengutuk agresi pasukan pendudukan Israel terhadap jemaah di Masjid al-Aqsa selama bulan suci Ramadan. Omar mengatakan dalam akun Twitter-nya bahwa serangan pasukan Israel terhadap jemaah benar-benar kejam dan salah. Ia meminta masyarakat internasional untuk mengutuk bersama kebrutalan ini.
Sementara itu, Tlaib mengutuk serangan pasukan Israel terhadap jemaah, dengan menggunakan peluru, bom suara, dan gas air mata. Dia meminta orang Amerika untuk tidak tinggal diam dan memprotes serangan terhadap jemaah. Tlaib berkata, “Tetap diam akan kekerasan pasukan Israel dan pelanggarannya terhadap hak asasi manusia hanya akan meningkatkan kebrutalan mereka.”
Sumber:
***
Kunjungi situs resmi Adara Relief International untuk berita terbaru Palestina.
Tetaplah bersama Adara Relief International untuk anak dan perempuan Palestina.
Ikuti media sosial resmi Adara Relief di Facebook, Twitter, YouTube, dan Instagram untuk informasi terkini seputar program bantuan untuk Palestina.
Donasi dengan mudah dan aman menggunakan QRIS. Scan QR Code di bawah ini dengan menggunakan aplikasi Gojek, OVO, Dana, Shopee, LinkAja atau QRIS.

Klik disini untuk cari tahu lebih lanjut tentang program donasi untuk anak-anak dan perempuan Palestina.







